Pernahkah saya meminta maaf dan memaafkan??? Sejauh dan sedalam ingatan saya…saya pernah meminta maaf dan memaafkan. Dari dua tindakan ini, yang saya rasakan terasa berat dilakukan adalah memaafkan – (bagi saya pribadi tentunya). Ketika saya melakukan kesalahan, awalnya mungkin ada rasa gengsi untuk meminta maaf sehingga butuh sebuah jiwa besar untuk menyampaikan permintaan maaf…Alhamdulillah untuk…